Masjid Al-Barkah

Silsilah Al-Ahaadiits Ash-Shahiihah

Kajian Kitab Silsilah Al-Ahadits Ash-Shahihah – Hadits 1271-1275 (Ustadz Badrusalam, Lc.)

By  |  pukul 8:45 pm

Terakhir diperbaharui: Jumat, 14 Februari 2020 pukul 6:10 pm

Tautan: http://rodja.id/s4

Kajian Islam oleh: Ustadz Abu Yahya Badrusalam, Lc.

Download kajian yang membahas hadits-hadits shahih dari kitab Silsilah Al-Ahadits Ash-Shahihah karya Syaikh Muhammad Nashiruddin Al-Albani rahimahullah.

Pada kajian kali ini Ustadz Badrusalam akan menjelaskan “Hadits 1271-1275” dari kitab Silsilah Al-Ahadits Ash-Shahihah. Kajian ini disampaikan pada Ahad malam, 18 Rajab 1437 / 24 April 2016 2016.

Download juga kajian sebelumnya: Hadits 1265-1271

TPP: Sunnah Bagi Orang yang Menikah Lagi, Penjelasan tentang Hadits Al-Ghuraba, hingga Tercelanya Dunia

[sc:status-silsilah-al-ahadits-ash-shahihah-ustadz-badrusalam-2013]

Daftar Isi

Ringkasan Kajian: Kitab Silsilah Al-Ahadits Ash-Shahihah

Hadits ke-1271: Sunnah Bagi Orang yang Menikah Lagi

Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

إذا تزوج البكر على الثيب أقام عندها سبعا وإذا تزوج الثيب على البكر أقام عندها ثلاثا

“Apabila seseorang menikahi perawan atas janda, maka hendaknya dia tinggal di sisinya selama tujuh hari. Dan apabila seseorang menikahi janda atas perawan, maka hendaknya ia tinggal di sisinya selama tiga hari.”

Hadits ke-1273: Penjelasan tentang Hadits Al-Ghuraba

Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

إِنَّ الْإِسْلاَمَ بَدَأَ غَرِيبًا وَسَيَعُودُ غَرِيبًا كَمَا بَدَأَ فَطُوبَى لِلْغُرَبَاءِ، قِيلَ: وَمَنْ هُمْ يَا رَسُولَ اللَّهِ؟ قَالَ: الَّذِينَ يُصْلِحُونَ إِذَا فَسَدَ النَّاسُ

“ِSesungguhnya Islam dimuali dalam keadaan asing dan kelak akan kembali menjadi asing. Maka beruntunglah bagi orang-orang yang terasing. Maka dikatakan: “Wahai Rasulullah, siapa orang-orang yang asing itu? Beliau shallallahu ‘alaihi wa sallam menjawab: Mereka adalah orang-orang yang memperbaiki agama ketika manusia telah rusak”.”

Baca Juga:
Tukarlah Dunia dengan Kemuliaan Akhirat - Bagian ke-2 - Aktualisasi Akhlak Muslim (Ustadz Abu Ihsan Al-Atsary, M.A.)

Hadits ke-1275: Tercelanya Dunia

Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

لست من الدنيا وليست مني، إني بعثت والساعة نستبق

“Aku bukanlah pencinta dunia dan dunia pun bukan dariku, sesungguhnya aku diutus oleh Allah dalam keadaan jarak antara dunia hari kiamat itu saling berdekatan.”

Simak penjelasan dari hadits-hadits shahih dari kitab Silsilah Al-Ahadits Ash-Shahihah tersebut, dengan mendownload rekaman ceramah agama ini sekarang juga.

Download Kajian: Kitab Silsilah Hadits Shahih, Hadits 1271-1275

Jangan lupa untuk ikut membagikan link download kajian ini ke Facebook, Twitter, dan Google+. Insya Allah bermanfaat bagi saudara Muslimin dan bagi amal ibadah kita.

1 Comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.